Mengapa Judul Dan Deskripsi Blog Di Sembunyikan? Karena Biasanya Sebagian Orang Di Headernya Sudah Ada Judul Blog Dan Deskripsi Blog Dengan Format Yang Jauh Lebih Keren Di Banding Judul Blog Dan Deskripsi Blog Yang Sudah Di Sediakan Blogger. Sehingga kalo Gak Disembunyiin Kelihatan Dan Terkesan Seperti Salah Desain, Untuk Menghindari Hal Tersebut, Banyak Blogger Yang Berusaha Menyembunyikan Judul Dan Deskripsi Blog Mereka.
Mungkin Sebagian Dari Kalian Masih Belum Tahu, Pingin Tahu Caranya? Follow The Step Bellow:
1) Login Ke Blogger Anda
2) Masuk Ke Rancangan > Edit Html
3) Jangan Lupa Untuk Mencentang Expand Blog Widget
4) Cari Code Di Bawah Ini, Gunakan Ctrl+F Atau F3 Untuk Mempermudah
#header h1 {
margin:5px 5px 0;
padding:15px 20px .25em;
line-height:1.2em;
text-transform:uppercase;
letter-spacing:.2em;
font: normal normal 200% Georgia, Serif;
5) Bila Sudah Ketemu Pastekan Code Di bawah Ini Di Bawah Code Diatas
display:none;6) Dan Untuk Yang Deskripsi Blog, Cari Kode Di Bawah Ini:
#header .description {
margin:0 5px 5px;
padding:0 20px 15px;
max-width:700px;
text-transform:uppercase;
letter-spacing:.2em;
line-height: 1.4em;
font: normal normal 78% 'Trebuchet MS', Trebuchet, Arial, Verdana, Sans-serif;
color: #999999;7) Paste kan Code Di Bawah Ini Di Bawah Code Tersebut:
display:none;8) Simpan Template Anda.
Sumber Artikel Dengan Sedikit Perombakan Dari Rhenz Blog:
http://www.seby-antoe.com/2009/08/menyembunyikan-judul-dan-diskripsi-pada.html
Happy Blogging
No comments:
Post a Comment